Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2017

MEDIA PEMBELAJARAN : ERUPSI GUNUNG BERAPI

Gambar
Alat dan Bahan : 1. kertas bekas 2. kardus 3. botol kecil 4. soda kue 5. cuka 6. air hangat 7. pewarna makanan 8. tepung tapioka/kanji 9. detergen Cara Membuat Gunung : 1   .   buat bubur kertas dari kertas bekas tersebut, kemudian dicampur dengan air hangat dan juga tepung tapioka/kanji yang berfungsi sebagai perekat bubur kertas tersebut. .  kemudian lapisi botol plastik tersebut dengan bubur kertas tersebut, buatlah bentuk menyerupai gunung, setelah berbentuk gunung lalu dilapisi dengan abu sisa pembakaran kertas.  . letakkan gunung yang sudah jadi diatas kardus, kemudian hiasi replika gunung berapi tersebut dengan rumput-rumput kecil dan juga lumut sehingga seperti terlihat gunung yang ditumbuhi oleh berbagai vegetasi.   Cara membuat letusan gunung : 1.        Masukan detergen bubuk secukupnya ke dalam botol tersebut dan campurkan dengan soda kue seperlunya. 2.   ...

MEDIA PEMBELAJARAN GEOGRAFI : MATERI PERSEBARAN FLORA DAN FAUNA

Gambar
MEDIA PEMBELAJARAN GEOGRAFI : MATERI PERSEBARAN FLORA DAN FAUNA Persebaran flora dan fauna merupakan materi pelajaran geografi tingkat SMA kelas XI semester I. Dalam proses belajar mengajar materi persebaran flora dan fauna tersebut dapat digunakan media pembelajaran untuk mempermudah kegiatan penyampaian materi. Dan berikut merupakan media pembelajaran yang saya buat untuk penyampaian materi persebaran flora dan fauna tersebut. Dengan menggunakan media pembelajaran di atas, di harapkan dapat mempermudah pengajar di dalam penyampaian materi kepada siswa dan di harapkan indikator pembelajaran dapat tercapai yaitu siswa diharapkan dapat mengidentifikasi sebaran hewan dan tumbuhan di permukaan bumi. Adapun alat dan bahan yang digunakan untuk membuat media pembelajaran tersebut, yaitu : 1.       Kertas Karton 2.       Alat Tulis 3.       Spidol & Alat Pewarnaan 4.   ...

Tentang Geografi

Geografi adalah ilmu yang mempelajari mengenai lokasi serta persamaan, dan perbedaan (variasi) keruangan atas fenomena fisik, dan manusia di atas permukaan bumi. Istilah Geografi berasal dari bahasa Yunani dari kata geo yang berarti bumi dan graphein yang berarti tulisan atau menjelaskan. Jadi jika kedua kata tersebut dihubungkan maka akan terbentuk kata geography yang berarti sebagai ilmu bumi atau ilmu yang mempelajari tentang bumi.  Pengertian Geografi Menurut Definisi Para Ahli Pengertian Geografi Menurut Definisi Para Ahli - Selain pengertian geografi diatas, terdapat para ahli geografi yang mengemukakan pendapatnya mengenai definisi pengertian geografi. Macam-macam pengertian geografi menurut para ahli adalah sebagai berikut....  Erastothenes (Abad Ke-1): Menurutnya pengertian gegorafi adalah penulisan atau penggambaran mengenai bentuk muka bumi  Claudius Ptolomaeus: Menurut definisi Claudius Ptolomaeus mengenai pengertian geografi adalah suatu ...

El Nino dan La Nina

Gambar
A. Pengertian El Nino dan La Nina El Nino dan La Nina adalah merupakan dinamika atmosfer dan laut yang mempengaruhi cuaca di sekitar laut Pasifik. El Nino merupakan salah satu bentuk penyimpangan iklim di Samudera Pasifik yang ditandai dengan kenaikan suhu permukaan laut di daerah katulistiwa bagian tengah dan timur. pantauan el nino dan la nina Sebagai indikator untuk memantau kejadian El Nino, biasanya digunakan data pengukuran suhu permukaan laut pada bujur 170 ° BB - 120 ° BB dan lintang 5 ° LS - 5 ° LU, dimana anomali positif mengindikasikan terjadinya El Nino. Dan fenomena La Nina ditandai dengan menurunnya suhu permukaan laut pada bujur 170 ° BB - 120 ° BB dan pada lintang 5 ° LS - 5 ° LU dimana anomali negatif, sehingga sering juga disebut sebagai fase dingin. Kedua fenomena di perairan pasifik ini memberikan dampak yang signifikan bagi kehidupan manusia. B. Faktor Penyebab El Nino dan La Nina ·      Anomali suhu yang mencolok di perairan sam...

Cuaca dan Iklim

Gambar
A.    Definisi Cuaca dan Iklim   Cuaca adalah keadaan udara pada suatu waktu yang relatif singkat dan tempat yang relatif sempit. Iklim merupakan keadaan cuaca rata-rata pada daerah yang luas dan dalam waktu yang relatif lama. B.     Unsur-Unsur Pembentuk Cuaca dan Iklim 1.      Radiasi Matahari Yang menyebabkan adanya panas di permukaan bumi. Radiasi matahari datang ke bumi. Radiasi matahari datang ke bumi dalam bentuk gelombang elektromagnetik. Unsur radiasi matahari yang perlu diperhatikan adalah intensitas radiasi dan lamanya radiasi berlangsung. Intensitas radiasi matahari terbesar terjadi di daerah tropis. Proses terjadinya radiasi matahari 2.      Temperatur Udara Temperatur udara adalah derajat panas udara. Alat untuk mengukur temperature udara adalah termometer . Faktor-faktor yang mempengaruhi suhu udara suatu daerah adalah : a.     ...

Sistem Tata Surya

Gambar
Tata Surya adalah kumpulan benda-benda langit yang terdiri dari sebuah bintang yang disebut matahari sebagai inti dan benda atau semua objek yang terikat oleh gaya gravitasinya. Tata Surya terdiri dari matahari, planet-planet dan seluruh benda-benda di angkasa yang beredar mengelilinya. Planet-planet penyusun tata surya kita adalah Merkurius, Venus, Bumi, Mars, Yupiter, Saturnus, Uranus dan Neptunus. Teori Pembentukannya dan Asal-Usulnya Banyak hipotesis tentang asal usul tata surya dan teori-teori pembentuka tata surya menurut yang dikemukakan para ahli antara lain sebagai berikut...    1. Teori Pembentukan Tata Surya Pada Hipotesis Nebula Teori nebula menyebutkan bahwa pada awalnya tata surya berupa kabut raksasa yang mana kabut ini terbentuk dari debu, es, dan gas yang disebut nebula dan unsur gas yang sebagian besar adalah hidrogen. Akibat dari gaya gravitasinya membuat kabut menyusut dan berputar dengan arah tertentu, suhu kabut memanas, da...